Ngawi, koranmemo.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur (Jatim) resmi menetapkan UMK seluruh kabupaten dan kota tahun 2023.
Penetapan UMK itu mendasar surat Keputusan Gubernur Jawa Timur Nomor 188/889/Kpts/013/2022 Tentang Upah Minimum Kabupaten/Kota di Jawa Timur Tahun 2023 yang diteken Gubernur Khofifah Indar Parawansa pada 7 Desember 2022.
Cukup Prihadi, Mediator Hubungan Perindustrian Ahli Muda menjelaskan, tahun 2023 UMK Kabupaten Ngawi sebesar Rp 2.158.844.
Dimana untuk besaran UMK di tahun 2022 sebesar Rp 1.962.585 sehingga ada selisih UMK antara dengan 2023 yakni Rp 196.258 atau 10 persen.
Baca Juga: Genjot Vaksinasi, Polres Bitar Kota Tetap Stok Vaksin dengan Sasaran Umum dan Lansia
"Untuk tahun 2023 mendatang UMK Ngawi sebesar Rp 2.158.844," kata Cukup Prihadi, Kamis, (8/12).
Cukup menambahkan, besaran UMK diberikan kepada pekerja dengan masa kerjanya kurang dari satu tahun.
Namun demikian, besaran UMK ini dikecualikan bagi usaha mikro dan kecil minimal 50 persen dari penghasilan tingkat provinsi atau 25 persen dari garis kemiskinan sehingga UMK ini diperuntukan bagi perusahaaan menengah ke atas.
Baca Juga: Kejari Nganjuk Tahan Tersangka Korupsi Dana BOP Masa Pandemi Covid-19
Selain itu, untuk pembayaran UMK tidak ada penangguhan sehingga wajib untuk dilaksanakan.
Artikel Terkait
Cuaca Mendukung Aktivitas di Sidoarjo, Jumat 9 Desember 2022, Info BMKG, Cerah Berawan Mendominasi
Sepuluh Rumah di Wonosalam Jombang Retak-retak, Diduga Akibat Tanah Gerak dan Hujan
Ramalan Zodiak Aquarius Jumat 9 Desember 2022, Komitmen dan Loyalitas Anda Dipertaruhkan
Simak Latihan Soal UAS PAS Bahasa Indonesia Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas 7 SMP MTs
Puluhan Investor SBT Laporkan Pengasuh Ponpes, Modal Macet Gegara Perang Rusia – Ukraina?
Kuliner Hidden Gem Semarang! Warung Sop Balungan dan Sate Sapi PUTRA PUAS Benar-Benar Bikin Puas!
Kejari Nganjuk Tahan Tersangka Korupsi Dana BOP Masa Pandemi Covid-19
Sebanyak 278 Perserta Calon PPK Kabupaten Ngawi Lolos Mengikuti Seleksi CAT
Genjot Vaksinasi, Polres Bitar Kota Tetap Stok Vaksin dengan Sasaran Umum dan Lansia
Kuliner yang Bikin Kenyang Tapi Kantong Aman? Warung Makan Rawon Pak Min Malang Jadi Solusinya!