Inspirasi Takjil Buka Puasa yang Sederhana, Jus Melon Pasti Bisa Hilangkan Dahaga

- Kamis, 16 Maret 2023 | 23:00 WIB
Resep Minuman Jus Melon (Instagram )
Resep Minuman Jus Melon (Instagram )



KORANMEMO.COM - Saat buka puasa tak lengkap rasanya jika tidak menikmati takjil, salah satu yang bisa Anda coba adalah jus melon.

Bagi Anda yang ingin menyajikan takjil yang sederhana, jus melon ini sangat cocok untuk buka puasa.

Berikut adalah resep jus melon untuk takjil buka puasa Anda, simak sampai habis ya!

Baca Juga: Dor! Tiga Perampok Truk Rokok di Ponorogo Yang Nyamar Polisi Tumbang, Ini Peran Para Pelaku

Bahan-Bahan :

- 1 buah melon beri

- 1 buah lemon

- 1 gelas air

- 1 sendok madu

- Gula secukupnya

Langkah-langkah :

Baca Juga: Empat Kali Dibui, Residivis Curanmor Blitar Ditangkap Polsek Sumbergempol Usai Curi di Tiga TKP

1. Potong melon beri dan keluarkan biji-bijinya.

2. Masukkan potongan melon beri ke dalam blender.

3. Tambahkan satu gelas air, satu buah lemon, satu sendok madu, dan gula sesuai selera.

4. Blender hingga jadi satu.

5. Saring jus melon menggunakan saringan.

Halaman:

Editor: Shadinta Aulia Sanjaya

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X